Artikel Terbaru: |
loading...
Majas Metafor (Metafora) dan Contoh-contohnya | Kupu-kupu Malam--- Di arsip sebelumnya, di Sinopsis Novel Neraka Dunia, terdapat frasa kupu-kupu malam. Apa artinya? Kupu-kupu itu kan suka terbang ke sana kemari, dari bunga yang satu ke bunga yang lain. Kok ada di malam hari? Ya tak mungkin lah kupu-kupu keluar di malam hari. Ini hanya sebuah pengungkapan yang sopan bagi perempuan yang terpaksa menjual diri karena alasan tertentu (WTS).
Dalam pelajaran Bahasa Indonesia, itu dinamakan majas Metafor (Metafora). Metafora adalah majas yang melukiskan sesuatu dengan perbandingan langsung atas dasar sifat yang sama/ hampir sama.
Contoh:
Demikian, 9 frasa/klausa pilihan yang bermajas dan sempat tercatat di buku notes saya......
Dalam pelajaran Bahasa Indonesia, itu dinamakan majas Metafor (Metafora). Metafora adalah majas yang melukiskan sesuatu dengan perbandingan langsung atas dasar sifat yang sama/ hampir sama.
Contoh:
- raja siang (matahari)
- dewi malam (bulan)
- kupu-kupu malam (WTS)
- bunga bangsa (generasi muda)
- bunga desa (gadis desa tercantik)
- kutu buku (gemar membaca buku)
- lintah darat (rentenir)
- kembang desa (gadis desa tercantik)
- buah hati (anak kesayangan)
Demikian, 9 frasa/klausa pilihan yang bermajas dan sempat tercatat di buku notes saya......